Senin, 31 Desember 2012

Desktop Computer

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiTDTrODLT6nxs86UC2wvSqFxzzS_A429Gs9fQ2lfRAdWwfrC1t4fr3W8CMpkUfsSVPwPEKi7bff343pvvywae0Yv5dpPty6gGXN6bWYTaQD_Qq6OTGBw81LdZL-iZ2Y0MZNQXClJjH1V5h/s1600/desktop-pc.jpg
Desktop Computer : Cocok untuk diletakkan diatas meja karena ukurannya yang besar dan komponennya yan terpisah


          Desktop Computer ( dalam bahasa Indonesia Komputer Meja) adalah komputer pribadi yang ditujukan untuk penggunaan secara umum di satu lokasi yang berlawanan dengan komputer jinjing atau komputer portabel. Periferal-periferal komputer meja seperti tampilan komputer, CPU, dan papan ketik terpisah satu sama lain dan relatif berukuran besar (juga berlawanan dengan periferal pada komputer jinjing yang terintegrasi dan berukuran kecil). Komputer jenis ini dirancang untuk diletakkan dan digunakan di atas meja di rumah atau kantor. Komputer desktop merupakan komputer yang paling terjangkau dan paling umum digunakan.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More